Bekasi adalah salah satu kota besar dan maju di Provinsi Jawa Barat, memiliki banyak tempat-tempat rekreasi dan hiburan namun juga memiliki wilayah industri di kawasan Cikarang.
Bekasi terdiri dari beberapa wilayah dan salah satunya adalah Bekasi Utara. Ngomong-ngomong mengenai Bekasi Utara, dulu Bekasi Utara memiliki simbol kota yang sangat populer pada masanya yaitu patung lele. tapi, dengar-dengar patung itu dihancurkan oleh suatu oknum yang berdalih kalau binatang lele adalah binatang yang rakus dan tidak menyisakan makanan alias rata sampai ke tulang-tulangnya. Oleh karena itu, kini keberadaan patung lele itu sudah tidak ada .
Bekasi Utara memiliki wilayah-wilayah yang terkenal bagi masyarakatnya, kalau anda tanya wilayah ini ke orang Bekasi Utara, dijamin 90% mereka tahu tempat ini diantaranya adalah Babelan, Gabus, Taman Wisma Asri, Harapan Indah, Duta Harapan, Prima Harapan, Vila Indah Permai, Ujung Harapan, Marakas alias Candrabaga dan yang terbaru adalah Summarecon Bekasi.
Bekasi terdiri dari beberapa wilayah dan salah satunya adalah Bekasi Utara. Ngomong-ngomong mengenai Bekasi Utara, dulu Bekasi Utara memiliki simbol kota yang sangat populer pada masanya yaitu patung lele. tapi, dengar-dengar patung itu dihancurkan oleh suatu oknum yang berdalih kalau binatang lele adalah binatang yang rakus dan tidak menyisakan makanan alias rata sampai ke tulang-tulangnya. Oleh karena itu, kini keberadaan patung lele itu sudah tidak ada .
Bekasi Utara memiliki wilayah-wilayah yang terkenal bagi masyarakatnya, kalau anda tanya wilayah ini ke orang Bekasi Utara, dijamin 90% mereka tahu tempat ini diantaranya adalah Babelan, Gabus, Taman Wisma Asri, Harapan Indah, Duta Harapan, Prima Harapan, Vila Indah Permai, Ujung Harapan, Marakas alias Candrabaga dan yang terbaru adalah Summarecon Bekasi.
Untuk tempat kuliner, Bekasi Utara juga kalah banyak dengan wilayah-wilayah yang lain. Kalau mau makan Bakso ada Bakso 3 Roda di wilayah Kranji deket STM Patriot dan bakso inul yang menyebar di seluruh wilayah Bekasi Utara, Kalau mau makan nasi padang ada banyak pilihan di seluruh Bekasi Utara, kalau mau Ayam lepas ada wilayah deket Bumi Anggrek seberang Mc Donald deket Jembatan Besi Gabus-Teluk Pucung, Kalau mau lele lela ada di depan Perumahan Taman Wisma Asri, kalau malas kemana-mana tinggal menunggu saja di rumah, nanti tukang bakso, somay, mie ayam, atau ketoprak bakal banyak yang lewat.
Sekian dulu review tentang Bekasi Utara, kalau ada update berita akan ditambahkan lagi. sekian.